Realisasi PAD Sinjai Lampaui Target, ini Kata Kepala Bappenda Sinjai

- Redaksi

Minggu, 29 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Bappenda Sinjai, Asdar Amal Darmawan

Kepala Bappenda Sinjai, Asdar Amal Darmawan

Beritasulsel.com – Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Sinjai mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya, bahkan melampaui dari target. Hal tersebut diungkapkan oleh Kepala Badan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Sinjai, Asdar Amal Darmawan diruang kerjanya. Jumat (27/12).

Kepala Bappenda Sinjai, Asdar Amal Darmawan mengatakan bahwa PAD 2018-2019 dari sisi target meningkat 7,84 M lebih dari target 92,73 Miliar lebih di tahun 2018 menjadi 100,57 M lebih di tahun 2019 atau naik 8,46%.

Dari sisi realisasi juga meningkat 5,6% dari tahun lalu, yang mencapai 95,27 M lebih tahun 2018, sementara realisasi per hari ini 100,64 M lebih dan akan tetap bertambah sampai akhir tahun.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Target PAD 2019 total Rp. 100.579.993.488,41 M per hari ini, sementara sudah terealisasi Rp. 100.644.648.385,74 atau 100,06%.

“Insha Allah akan tetap bertambah mengingat masih ada 4 hari lagi waktu penyetoran sampai akhir tahun”, ungkap Asdar.

“Peningkatan PAD terutama di sektor Pajak Daerah dan PAD lainnya yang sah”, jelasnya.

“Disisi pajak daerah kita juga terbantu dengan supervisi dari Korsupgah KPK sehingga potensi pajak restoran dan hotel lebih optimal tahun ini, begitupun juga dengan monitoring dan evaluasi yang intens dilaksanakan secara berkala dengan perangkat daerah pengelola PAD, bahkan terakhir dipimpin langsung oleh Bapak Bupati”, pungkasnya. (Sambar)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru