Asisten Administrasi Pemerintahan Lepas Kontingen PELTI Kabupaten Sinjai

- Redaksi

Kamis, 25 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com — Asisten Administrasi Pemerintahan, Dr. H. Mukhlis Isma melepas Kontingen PELTI Kabupaten Sinjai dalam rangka memperingati Hut Ke-62 Tahun 2019 Kodam XIV/HSN yang berlangsung di Kodim 1424 Sinjai, Kamis (25/04)

Dalam Laporannya Dandim 1424, Oo Sarojat menyampaikan bahwa pelepasan kontingen PELTI adalah untuk ikut serta dalam memeriahkan HUT Ke-62 Kodam XIV/HSN.

Selain itu, akan diikuti oleh tiga provinsi yang terdiri dari 64 kabupaten/kota salah satunya kabupaten Sinjai dan kontingen kabupaten Sinjai terdiri dari 12 orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Oo Sarojat juga menekankan kepada kontingen yang akan mengikuti lomba tenis lapangan untuk tetap menjaga sportivitas dan kegigihan dengan penuh rasa tanggungjawab.

Dalam sambutannya Dr. H. Mukhlis Isma menyampaikan bahwa Pemerintah Daerah mengucapkan selamat serta memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada kontingen Kabupaten Sinjai yang telah terpilih untuk mewakili Kabupaten Sinjai mengikuti lomba tenis lapangan.

“Saya berpesan agar menjaga kekompakan baik sesama kontingen dari Kabupaten Sinjai maupun dari daerah lain dalam rangka memperkokoh silaturahmi dan dalam mengikuti lomba ini semoga bisa mengharumkan nama baik Kabupaten Sinjai dan selamat menjalankan tugas sebagai anggota kontingen kabupaten Sinjai” jelasnya

Turut hadir pada kegiatan pelepasan itu, para forkopimda, Ketua Pengadilan Agama,Ketua Pengadilan Negeri,Staf Ahli Bupati Bidang Sosial dan Sumber Daya Manusia ,Para Pimpinan BUMN /BUMD. (Sambar/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru