Tegak Lurus Sebagai Kader Partai Gerindra, H. Patudangi: Andalan Hati Menang di Bulukumba

- Redaksi

Jumat, 25 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Legislator DPRD Sulsel Dapil Bulukumba-Sinjai H. Patudangi menjadi perhatian masyarakat Kabupaten Bulukumba beberapa hari terakhir.

Terlihat di Kabupaten Bulukumba, Alat peraga kampanye Andalan Hati yang menampilkan fotonya tersebar di ratusan titik. Ia sangat masif dan terus bergerak mengsosialisasikan pasangan Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi.

“Sebagai kader Partai Gerindra, saya sampaikan bahwa saya tegak lurus dengan usungan Partai pada Pilgub 2024 yaitu memenangkan Pasangan Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi,” ungkapnya saat di wawancarai via telepon. Kamis, 24 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diketahui, selain menggunaan alat peraga kampanye demi mendongkrak popularitas Andi Sudirman dan Fatmawati Rusdi. H. Patudangi juga gencar melalukan kampanye dialogis

“Dilapangan, di seluruh Kecamatan Tim Kami terus solid. Sehingga kami yakin Andalan hati menang di Kabupaten Bulukumba,” sambungnya

Ia menegaskan, bahwa dari seluruh Partai pengusung di Bulukumba. Hanya ia yang mempertegas melalui alat peraga dan sosialisasi ke Masyarakat atas dukungan ke Andalan Hati.

“Langkah ini bertujuan untuk mendekatkan pasangan calon kepada masyarakat dan meningkatkan kesadaran pemilih menjelang pemilihan. Kami percaya, bahwa dengan penyebaran informasi yang masif melalui alat peraga ini, masyarakat akan lebih mengenal visi dan misi Andalan Hati. Dan dari seluruh partai pengusung, hanya kami kader Partai Gerindra yang menyebar Alat peraga Andalan Hati di Bulukumba,” tegasnya.

Upaya masif ini juga diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap hasil pemilihan dan memastikan Andalan Hati mendapatkan dukungan yang luas dari masyarakat. H. Patudangi juga berkomitmen untuk aktif mengawasi pelaksanaan kampanye agar tetap sesuai dengan ketentuan yang berlaku. (*)

Berita Terkait

Tiga KEREN Dikukuhkan, Tasming: Ini Semangat Perubahan dari Anak Muda
Bawaslu Bantaeng Umumkan Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan
Pemimpin Tanpa Sekat, Fatmawati Berbaur Komunitas Tionghoa di Makassar
UjiSah versus IaKan, Malam ini Adu Konsep dan Gagasan di Acara Debat Kandidat Terbuka Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng 2024
Mahasiswa Demo Bawaslu, Desak Usut Tuntas Dugaan Politik Praktis Kadisdik Makassar
Resmi Mendukung TSM-MO, Ridwan Gus Siap Bergabung HSL Special Force’s untuk Kerja Militan
Dukungan Tokoh Masyarakat Menguat, Tasming-Hermanto Kian Dekat Menuju Kemenangan di Pilkada Parepare
Keseruan dan Keakraban Andi Sudirman dan Warga Main Bola di Lutim

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 14:27

Tiga KEREN Dikukuhkan, Tasming: Ini Semangat Perubahan dari Anak Muda

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 13:55

Bawaslu Bantaeng Umumkan Pengawas TPS Terpilih di 8 Kecamatan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 09:33

Pemimpin Tanpa Sekat, Fatmawati Berbaur Komunitas Tionghoa di Makassar

Jumat, 25 Oktober 2024 - 17:28

Mahasiswa Demo Bawaslu, Desak Usut Tuntas Dugaan Politik Praktis Kadisdik Makassar

Jumat, 25 Oktober 2024 - 12:06

Tegak Lurus Sebagai Kader Partai Gerindra, H. Patudangi: Andalan Hati Menang di Bulukumba

Berita Terbaru