Pangerang Rahim Imbau OPD Terus Tingkatkan Kinerja, Pertahankan WTP

- Redaksi

Rabu, 1 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Wakil Wali Kota Parepare, Pangerang Rahim mengapresiasi capaian Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare yang meraih predikat WTP ke-6 kalinya dari BPK RI Perwakilan Sulawesi Selatan.

Capaian tersebut menurut mantan legislator Partai Golkar itu merupakan hasil yang sangat menggembirakan. Ia pun mengimbau kepada OPD lingkup Pemerintah Kota Parepare untuk mempertahankan predikat tersebut dengan terus meningkatkan kinerja.

“Implementasikan seluruh program dengan profesional, akuntabel dan transparan,” ucap Pangerang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pangerang mengungkapkan bahwa capaian tersebut tidak lepas pula dari instruksi Wali Kota Parepare Taufan Pawe yang sedari awal selalu menekankan agar tata kelola pemerintahan harus merujuk pada tiga taat, yaitu taat asas, taat administrasi, dan taat anggaran.

“Sehingga hal inilah yang menghasilkan disiplin kerja yang baik pada Pemerintahan Kota Parepare dalam menghadirkan kesejahteraan dan pelayanan masyarakat,” kata Pangerang.

“Terimakasih telah memberikan kinerja yang terbaik. Semoga kerja kita menjadi ibadah disisi Allah Subhanahu Wata’ala. Aamiin,” tandasnya. (*)

 

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru