190 Personel Polres Sinjai Laksanakan Rikkes Berkala TA. 2020

- Redaksi

Rabu, 11 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

190 Personel Polres Sinjai Laksanakan Rikkes Berkala TA. 2020

190 Personel Polres Sinjai Laksanakan Rikkes Berkala TA. 2020

Beritasulsel.com – Urkes (Urusan Kesehatan) Polres Sinjai melaksanakan pemeriksaan kesehatan berkala bagi personel Polres Sinjai yang belum pernah mengikuti TA 2020. Bertempat diruang aula parama satwika mapolres sinjai. Rabu (11/11/2020).

Pemeriksaan yang digelar selama 3 (tiga) hari mulai hari Senin (9/11) Sampai hari ini (11/11) diikuti seluruh personel Polri dan ASN Polres Sinjai yang belum pernah mengikuti Tahun Anggaran 2020.

Pada kegiatan itu yang diperiksa dalam Rikkesla yakni periksa Tinggi Badan dan Berat Badan, Tekanan darah dan Nadi, Pemeriksaan fisik, THT, Gigi dan Mata, dengan tim pemeriksa dari Dokter mitra Polres Sinjai dan dokter gigi dari Puskesmas Balangnipa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Sinjai Akbp Iwan Irmawan S.Ik.,M.Si kepada Wartawan  mengatakan bahwa giat pemeriksaan kesehatan ini diperuntukkan bagi personel Polres Sinjai yang belum pernah mengikuti pemeriksaan berkala TA.   2020.

“Pemeriksaan ini untuk dapat mengetahui kondisi kesehatan masing-masing personil Polres Sinjai, Sehingga dengan kondisi tubuh yang sehat, dapat menunjang pelaksanaan tugas dalam memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat secara maksimal. Ujarnya.

Berita Terkait

Kunjungan Kerja Anggota DPRD Tual Provinsi Maluku ke DPRD Bantaeng, Bahas Potensi Peningkatan Sumber Pendapatan Asli Daerah
Tiga Truk Arm Roll Rusak, Pengangkutan Sampah di Sinjai Tak Optimal
Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025
RSUD Sinjai Menuju Pelayanan Prima 
Tahun Ini, Dua Opsen Pajak Kendaraan di Sinjai Masuk ke Kas Daerah
DBH untuk Pemkab Sinjai Nunggak Puluhan Miliar, Prof Zudan Janji Bayar
Penjabat Bupati Sinjai Lantik 16 Pejabat di Penghujung Akhir Tahun
Pemkab Sinjai Tegaskan Jalan Desa Terasa Sudah Masuk Perencanaan Tahun 2026

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 15:23

Kunjungan Kerja Anggota DPRD Tual Provinsi Maluku ke DPRD Bantaeng, Bahas Potensi Peningkatan Sumber Pendapatan Asli Daerah

Kamis, 16 Januari 2025 - 12:10

Tiga Truk Arm Roll Rusak, Pengangkutan Sampah di Sinjai Tak Optimal

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:44

Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:31

RSUD Sinjai Menuju Pelayanan Prima 

Sabtu, 4 Januari 2025 - 17:15

Tahun Ini, Dua Opsen Pajak Kendaraan di Sinjai Masuk ke Kas Daerah

Berita Terbaru