Gol Muh. Yaser Penentu Kemenangan Ikatek FC

- Redaksi

Minggu, 13 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, Sulsel – Tim sepakbola Ikatek UH Chapter Sulawesi kembali menggelar pertandingan persahabatan. Ahad, 13/9/2020.

Kali ini, Tim United Indonesia Chapter Makassar yang merupakan suporter Klub Manchester United, menjadi lawan tandingnya.

Jalannya pertandingan yang dihelat dengan nama pertandingan silaturahmi ini berlangsung cukup alot. Serangan demi serangan dari kedua tim datang silih berganti membuat pertandingan semakin menarik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terbukti, skor imbang 2-2 hingga pertandingan menjelang berakhir. Beruntung, Muh. Yaser dari Tim Ikatek UH Chapter Sulawesi mampu merobek gawang Tim United Indonesia Chapter Makassar pada menit menit terakhir pertandingan. Pertandingan pun dimenangkan oleh Tim Ikatek Chapter Sulawesi dengan skor tipis 3-2.

Manajer Tim Ikatek UH Chapter Sulawesi, M. Takdir sangat mengapresiasi semangat pemainnya yang pantang menyerah hingga pertandingan usai.

“Keep on Fighting Till The End sangat tertanam pada jiwa teman teman. Saya sangat salut”, ucap M. Takdir.

“Meskipun hasil akhir 3-2 yang dimenangkan oleh Tim Ikatek Chapter Sulawesi, namun permainan Tim United Indonesia Chapter Makassar patut diacungi jempol”, imbuhnya.

Diketahui, dua gol lainnya buat Tim Ikatek UH Chapter Sulawesi disumbangkan oleh Indra Jaya.

Atas kemenangan ini, Tim Ikatek UH Chapter Sulawesi semakin mengokohkan diri sebagai tim tanpa kekalahan.

(*)

Berita Terkait

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya
PSM Makassar Vs Semen Padang Kick Off Malam ini dalam Liga 1: Tonton di Sini
Dituding Tahan Anggaran Askot PSSI, Begini Penjelasan Ketua KONI Parepare
Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355
Andres Iniesta Pensiun, Pesan Lionel Messi Bikin Haru
PON XXI Aceh-Sumut 2024, Atlet Asal Bantaeng Sukses Raih Medali
UKM Bola Teknik Unhas Ukir Sejarah di Universitas Indonesia
Atlet PON Sulsel Akui Senang dan Antusias Dapat Kunjungan Andi Sudirman di Aceh

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:47

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya

Kamis, 21 November 2024 - 19:25

PSM Makassar Vs Semen Padang Kick Off Malam ini dalam Liga 1: Tonton di Sini

Minggu, 17 November 2024 - 12:46

Dituding Tahan Anggaran Askot PSSI, Begini Penjelasan Ketua KONI Parepare

Minggu, 13 Oktober 2024 - 19:11

Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355

Selasa, 8 Oktober 2024 - 23:23

Andres Iniesta Pensiun, Pesan Lionel Messi Bikin Haru

Berita Terbaru