https://henrygrimes.com https://monkproject.org https://alcc-research.com

Pemkab Sinjai Ikuti Workshop Transformasi Digital

- Redaksi

Kamis, 13 Juni 2024 - 12:40

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua Kepala OPD Pemkab Sinjai Saat Mengikuti Workshop Transformasi Digital

Dua Kepala OPD Pemkab Sinjai Saat Mengikuti Workshop Transformasi Digital

Beritasulsel.com,Makassar- Dua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemerintah Kabupaten Sinjai terpilih menjadi peserta Workshop Transformasi Pemerintahan Digital yang digelar oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Kemendagri RI. Kamis, (13/6/2024).

Dua OPD tersebut diantaranya Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (Diskominfosan) Sinjai, serta Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Sinjai.

Dimana masing-masing OPD tersebut diikuti langsung oleh Kepala Dinas, yakni Dr. Mansyur dan Lukman Dahlan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Workshop tersebut berlangsung di Hotel Arthama Makassar selama 3 hari, mulai tanggal 12-14 Juni 2024, dan hanya diikuti 30 perwakilan daerah di seluruh Indonesia.

Kadis Kominfo dan Persandian Sinjai, Dr. Mansyur menyampaikan workshop tersebut bertujuan untuk memberikan penguatan kepada seluruh aparat pemerintah daerah dalam rangka pengembangan pemerintahan di era digital.

“Sesuai dengan arahan Presiden, dengan adanya transformasi digital saat ini, diharapkan seluruh pemerintah daerah bisa mempersiapkan SDM-nya untuk menghadapi era digital,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kemensos Bantu Sinjai Rp1,4 Miliar untuk Siaga Bencana
120 Relawan KSB di Sinjai Dikukuhkan
Atasi Banjir Tahunan, Pemkab Sinjai Bahas Masterplan Drainase Perkotaan
Presiden Jokowi Segera Kirim Cath Lab dan Mammogram ke RSUD Sinjai
Didampingi Iriana, Presiden Jokowi Tiba di Sinjai
Realisasi APBD Sinjai Baru Mencapai 33 Persen, Utang Masih Berjalan
Besok Presiden RI Jokowi Kunjungan Kerja di Kabupaten Sinjai Sulsel
Pemkab Sinjai Bakal Bentuk KSB di Dua Kecamatan

Berita Terkait

Minggu, 7 Juli 2024 - 19:09

Terkait Undian Jalan Sehat TSM Day, Panitia Pelaksana: Pemenang Tidak Bisa Diwakili

Minggu, 7 Juli 2024 - 17:00

Tasming Serahkan Rumah Pemenang Undian Jalan Sehat TSM Day, Didoakan jadi Wali Kota Parepare

Minggu, 7 Juli 2024 - 16:14

Puluhan Ribu Warga Parepare Hadiri Kegiatan Jalan Santai dan Pelantikan Pengurus DPD Partai NasDem

Minggu, 7 Juli 2024 - 13:05

Pasca TSM Day, Panitia Pelaksana Bersihkan Sampah di Lapangan Andi Makkasau Parepare

Sabtu, 6 Juli 2024 - 19:12

Sejumlah Tokoh Masyarakat Gabung di NasDem, Akan Ikuti Proses Pemakaian Jaket di Pelantikan

Sabtu, 6 Juli 2024 - 19:07

RMS Dipastikan Hadir Pelantikan Pengurus NasDem Parepare dan Jalan Sehat TSM Day

Sabtu, 6 Juli 2024 - 14:43

Ini Bacakada Pilkada Sinjai Menerima Surat Tugas dari Parpol, Siapa Saja?

Sabtu, 6 Juli 2024 - 03:32

Masyarakat Batang Rappe Antusias Hadir, Erat Komitmen Realisasikan 15 Program Gratis

Berita Terbaru