Kapolres Sidrap Dampingi Tim BIK Polri Kunjungi Lokasi Banjir

- Redaksi

Jumat, 5 Juli 2019 - 16:11

URL berhasil dicopy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Tinjau dampak banjir, Kapolres Sidrap AKBP Budi Wahyono mendampingi tim Baintelkam Polri yang dipimpin oleh Kombes Pol Drs Soleh Hidayat.

Kapolres Sidrap bersama tim menyambangi 3 lokasi banjir yakni Kecamatan Dua Pitue, Tellu Limpoe dan Panca Lautang.

“Hari ini kami mendampingi tim dari Baintelkam Polri meninjau langsung beberapa titik terdampak banjir yang terjadi beberapa saat yang lalu ” ujar Kapolres Sidrap saat dikonfirmasi, Jumat (5/7/19) siang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres bersama tim juga berbincang – bincang bersama warga sekitar yang terkena dampak banjir musiman.

“Kami juga menerima banyak masukan dan informasi dari warga setempat terkait penanganan musibah banjir ” lanjutnya

Pihak Polres Sidrap bersama pemerintah daerah dan unsur terkait berjanji akan melakukan pembenahan guna mencegah bencana banjir yang menimpa warga hampir tiap tahun.

“Kami akan berkoordinasi bersama pihak Pemda dan stakeholder lainnya untuk bersama – sama menangani permasalahan banjir di Sidrap” kata Kapolres

Banjir menimpa 3 Kecamatan di Kabupaten Sidrap beberapa saat yang lalu, banjir terjadi akibat meluapnya sungai tanrutedong dikarenakan curah hujan yang cukup tinggi

Berita Terkait

Pengeroyok Anak di Bawah Umur di Sidrap Akhirnya Ditangkap, Terancam 9 Tahun Penjara
56 Passobis Ditangkap di Sidrap, Warga: Semoga Tidak Dilepas Lagi Seperti Kejadian di Sidrap
Ini Penjelasan Polda Sulsel Soal Penipu atau Passobis yang Ditangkap di Sidrap
50 Orang Penipu atau Passobis di Sidrap Ditangkap Polisi, Diangkut Pakai Mobil Truk
Bocah di Sidrap Dikeroyok 10 Orang Diseret di Aspal Hingga Nyaris Tewas, Tidak Satu Pun Pelaku Ditangkap
Pilkada Sidrap: Warga Butuh Pemimpin yang Siap Basmi 4S, Sabung Ayam, Sobis, Sabu, dan Seks Online
Curanmor Beraksi di Sidrap, Modus Pinjam Dulu lalu Kunci Kontaknya Diduplikat
Ombudsman Siap Tindaklanjuti Kasus 3 Tangki Pengangkut Solar yang Dilepas Polres Sidrap

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 19:12

Andi Sudirman Jalan Anti Mager bersama Ribuan Petani di Bone

Rabu, 24 April 2024 - 14:08

Tidak Hadiri PSBM, Aksa Mahmud Kecewa dengan Pj Gubernur Sulsel

Selasa, 23 April 2024 - 07:46

Andi Sudirman Ngopi dan Diskusi Bareng Ketua Umum GMKI Jefri Gultom

Minggu, 21 April 2024 - 17:48

Tes Kepribadian: Mana yang Pertama Anda Lihat, Beruang atau Pisau? ini Akan Mengungkap Sifatmu Dalam Menjalin Hubungan!

Jumat, 19 April 2024 - 23:50

Di Era Andi Sudirman, Pemprov Sulsel Kerjakan Jalan 100 Km per Tahun, Tahun ini Hanya 10 Km

Kamis, 18 April 2024 - 15:42

Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60, Lapas Kelas IIA Parepare bersama Warga Binaan Lakukan Kerja Bakti Bersihkan Area Kantor

Selasa, 16 April 2024 - 14:55

Andi Sudirman Bawa Bantuan dan Sampaikan Duka Mendalam kepada Korban Longsor di Tana Toraja

Senin, 15 April 2024 - 06:21

Open House Andi Sudirman Dihadiri Pejabat hingga Ojek Online

Berita Terbaru

Exit mobile version